SEJARAH
BERKEMBANGNYA KOMPUTER
Pengertian Komputer
Komputer
adalah suatu alat teknologi yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur
yang telah dirumuskan. Kata Komputer dahulunya digunakan untuk menggambarkan
seseorang yang melakukan perhitungan aritmatika,.Pengolahan informasi yang
eksklusif berhubungan dengan masalah aritmatika, tetapi computer sekarang
digunakan untuk banyak tugas yang tidak berhubungan dengan matematika saja.
Dalam
definisi terkandung slide rule, sejenis kalkulator dimulai dari abacus dan
seterusnya, hingga semua komputer elektronik yang berbentuk kontemporer.
Istilah yang cocok untuk "komputer" adalah "yang memproses
informasi dan pengolah data.
Sejarah Komputer
Sejak
dahulu manusia menggunakan bilangan. Sejarah komputer dimulai dari 5000 tahun yang silam di cina.
Ditandai dengan adanya abakus
merupakan sebuah alat sederhana untuk melakukan perhitungan. Alat ini digunakan
untuk perdagangan pada masa itu. Tapi akhirnya sejarah computer abakus ini
berakhir karena ditemukan kertas di daratan eropa. Penggantian abacus ini
membutuhkan waktu sekitar 12 abad dengan penemuan pascaline. Penemuan ini
adalah awal Sejarah Perkembangan Komputer modern. Ditemukan oleh Blaise Pascal . Kelemahan dari alat ini
hanya melakukan penjumlahan saja. Namun
Sejarah komputer dari pascaline dilanjutkan oleh Gottfred Wilhem von Leibniz
memodifikasi hingga dapat melakukan perkalian. Pada tahun 1820 penelitian pembuatan computer semakain
berkembang dengan penemuan kalkulator
mekanik yang dapat melakukan 4 aritmatika dasar. Tahun 1812, Babbage yang
dikenal sebagai bapak komputer mengawali sejarah penemuan komputer dengan
menemukan Mesin Differensial yang berkekuatan
tenaga uap. Tapi Babbage juga membuat komputer general-purpose yang pertama disebut
Analytical Engine. Masa itu komputer
dan sejarah tidak hanya dikuasai oleh Babbage saja, terdapat beberapa ilmuan yang melakukan
penelitian pebuatan mesin perhitungan , antara lain Herman Hollerith. Saat itu
yang memiliki peran besar mengenai sejarah komputer yaitu pemerintahan USA. Melalui
H. Aiken (1900-1973) dia membuat kalkulator
elektronik yang menggunakan sinyal elektromagnetik. Perkembangan komputer yang lain dari USA adalah ENIAC (Electronic Numerical Integrator and
Computer) dirancang oleh John
Presper Eckert (1919-1995) dan juga John W. Mauchly (1907-1980).
Pada tahun 1940-an komputer dan
sejarahnya kembali berkembang yaitu melalui John von Neumann dengan penemuannya dinamai Electronic Discrete Variable Automatic Computer (EDVAC)didalamnya
terdapat memori untuk menampung progam juga data. Inilah permulaan mulainya CPU. Sekitar tahun 1956 sejarah perkembangan
komputer dikejutkan dengan penemuan transistor.
Dan dapat menggantikan tube vakum membuat ukuran komputer lebih kecil dari sebelumnya.
Namun karena transistor dapat cepat panas digantikalah dengan IC(integrated circuit). Tetapi computer
sekarang tidak lagi menggunakan IC tetapi menggunakan Chip. Setelah itu
perkembangan komputer semakin marak setelah IBM memperkenalkan personal computer (PC).Yang akhirnya
ada Laptop, HP, dsb yang kita gunakan saat ini.
1. Pascaline
2. Charless
Babbage
Saat pertama munculnya difference engine
disusun sekitar lebih dari 25.000 bagian dan mempunyai berat 136.000 kg. Tinggi
dari komputer kuno ini yang mencapai 2,4 meter. Mesin ini tidak pernah selesai,
walaupun dukungan dana untuk proyeknya mendapat dukungan..Difference engine
baru dibuat ulang pada tahun 1989-1991 (1,5 abad kemudian) yang menggunakan
rencana dari babbage. Setelah difference engine tidak selesai. Babbage kemudian
membuat design sebuah mesin berbeda dan lebih kompleks. Yaitu Analytical engine.
Perbedaan
dari engine ini adalah penggunaan punch
cards. Mesin yang dapat dikatakan menyerupai komputer zaman sekarang. Idenya
adalah orang cukup membuat progam pada awalnya saja, lalu jika ada orang yang
ingin menjalankan mesin itu, cukup menambahkan punch cards. Kemudian mesin akan
berjalan. Mesin ini dapat merumuskan hasil dasar dari perhitungan sebelumnya.
Sampai kemudian Babagge bertemu dengan Ada Lovelace. Karya dari Babbage ini
kemudian diterjemahkan oleh Ada Lovelace (1843).Saat itulah Karya Babbage
menjadi terkenal dan mahsyur.
3.
Herman Hollerith
Komputer
Elektronik Pertama
1. Mark I :
Gagasan Charles Babage menjadi kenyataan 70 tahun setelah dia meninggal. Ketika
itu para peneliti sari universitas hardvard dibawah pimpinan Aiken bekerja sama
dengan IBM mulai mengerjakan kalkulator Mark I, berukuran 2,4 meter x 15,2 m
dengan berat 5 ton, tersusun atas saklar, barang putar dan kopling.
2. ENIAC : John presper
Eckert (1919-1995) dn John w.maucly merancang dan mengembankan Elektronic
Numerical Intergrator and Computer (ENIAC) tahun 1945. Ukurannya dua kali
ukuran Mark I. Mesin ini memenuhi 40 lemari dengan 100.000 komponen ,sekitar
17.000 tabung hampa ,beratnya 27 ton. Dan berukuran 5,5 m x 24,4m .
3. EDVAC : Pertengahan
tahun 1940 john van Neuman bergabung dengan university of pennysyilvania dalam
usaha membangun konsep desain computer hingga 40 tahun mendatang. Von Neuman
merancang alat yang dinamai Electronic discerte Variable automatic computer
(EDVAC) pada tahun 1945 dengan sebuah memory untuk menampung program maupun
data. Kunci untama arsitektur Von Neuman adalah CPU yang memungkinkan seluruh
fungsi computer untuk dikoordinasikan melewati satu sumber tunggal.
4. UNIVAC 1 : Universal
Automatic computer 1 menjadi computer pertama yang memanfaatkan arsitektur dari
Von Neuman . Salah satu keberhasilan yang dicapai oleh UNIVAC 1 adalah
keberhasilan dalam memprediksi kemenangan Dwilight D.EisenHower dalam pemiliha
presiden tahun 1952.
Generasi Komputer
1.
Komputer Generasi I (
1946-1959) : Dikatakan dengan fakta bahwa
instruksi operasi dibuat secara spesifik untuk suatu tugas . Setiap computer
memiliki kode biner yang berbeda disebut “bahan mesin”. Menyebabkan Komputer
generasi pertama ini sulit diprogramkan dan kecepatannya yang kurang.
Ciri-cirinya :
·
Circuitnya menggunakan alat
namanya vacuum tube
·
Program memakai bahasa mesin
ASSEMBLER
·
Ukuran fisik komputer sangat besar,
cepat panas
·
Proses yang tidak cepat, mempunyai
daya penyimpanannya kecil
·
Memerlukan daya listrik yang
besar
·
Orientasi pada aplikasi
bisnis.
2.
Komputer Generasi II
(1959-1964) : Pada tahun 1948
ditemukannya transitor sangat mempengaruhi perkembangan Komputer. Transistor
mengganti vacum tube yang ada pada telivisi, radio dan kompuetr. Mulai
digunakan dalam transistor pada tahun 1956. Penemuan lain berupa pengembangan data
memori inti magnetic membantu
perkembangan komputer ini. Komputer yang paling banyak pada saat itu yaitu IBM
401 untuk aplikasi bisnis dan IBM 1602, IBM 7094 untuk aplikasi teknik.
Ciri-cirinya :
·
Sircuitnya berupa transistor
·
Sudah ada system operasi
,lebih cepat
·
Munculnya COBOL,FORTRAN, ALBOL
·
Kapasitas memori yang cukup
besar
·
Membutuhkan sedikit tenaga listrik
·
Berorientasi pada bisnis dan
teknik
3.
Komputer Generasi ketiga (
1964-1970) : Kecanggihan pada komputer
generasi ketiga adalah penggunaan system operasi yang memungkinkan mesin dalam menjalankan
berbagai program yang berbeda secara bersamaan dengan sebuah program utama yang
berfungsi menampilkan dan mengkoordinasi
memori pada komputer. Ciri-Cirinya :
·
Menggunakan IC (integrated
circuit)
·
Pemrosesan lebih cepat
·
Kapasitas data memory lebih
besar lagi
·
Penggunaaan listrik lebih
hemat
·
Bentuk fisik lebih kecil dari
pada sebelumnya
·
Banyak bermunculan aplication
software.
4.
Komputer Generasi keempat
(1970-1990) : Tujuan dikembangkan komputer
pada generasi ini menjadi lebih jelas ,ukuran sircuit dan komponen elektrinya
lebih kecil . Large Scale intergration (LSI) dapat memuat ratusan komponen pada
sebuah chip. Perangkat lunak paling popular saat itu adalah program word prosessing
dan spreadsheet. Tahun 1981, IBM memperkenalkan penggunaan personal computer
(PC) untuk penggunaan dimana saja. Ciri-cirinya :
·
Menggunakan Large Scale
intergration (LSI)
·
Microprosessor (penggabungan
seluruh komponen omputer CPU,memory, kendali I/O dan munculnya PC.
·
IBM 370 ( Komputer generasi
kempat yang pertama)
·
Apolle II ( PC pertama computer
)
5.
Komputer Generasi kelima : Inovatif komputer pada generasi ini adalah
Komputer fiksi HAL9000 yang digambarkan pada novel karya Arthur.C Clarke
berjudul 2001: space odyssey. Disana menampilkan fungsi HAL yang diinginkan
dari sebuah Komputer kelima. HAL cukup memiliki nalar untuk melakukan
komunikasi dengan manusia.
6.
Komputer Generasi keEnam : Dengan teknologi computer yang ada
saat ini, agak sulit dapat membayangkan bagaimana Komputer masa depan. Para
ilmuan meyakini suatu saat akan tercipta benda bernama biochip yang dibuat dari
bahan protein sintetis. Sejenis Robot yang akan seperti manusia tiruan,
sedangkan teknologi yang sedang dalam tahap penelitian sekarang yaitu
mikrooptik secara input-output audio yang mungkin digunakan oleh computer masa
yang akan datang.